RSS

You're in LOVE



You’re in love
That’s the way
It should be
Coz I want you to be happy
You’re in love
And I know
That you not in love with me
…it’s enough
For me to know
That you’re in love
So I can let you go
Coz I know
That you’re in love

Ngayal yuuuuk….
Cuplikan di atas, adalah bagian dari lagu zaman duluuuuuuu banget.
Aku juga baru tau, gara-gara dengerin MP3 punya umi di laptop.
Syairnya ngenes banget yaa…?

Aku ngebayangin…ada beberapa kemungkinan

Kemungkinan yang pertama, lagu ini nyeritain tentang orang yg lagi naksir seseorang, dan seseorang itu bukan diri kita. Tapi….kita juga naksir sama orang yg naksir tadi.
Karena kita pengen orang yang kita taksir bahagia, ya kudu kita lepas…dan terima apa adanya. Hiks…hiks…hiks…

Kemungkinan yang kedua, kita lagi ‘bareng’ sama seseorang. Nah tiba-tiba…teman bareng kita ini naksir sama orang lain. Padahal diri kita ngerasa, terbebani banget jalan bareng dengan seseorang itu. Begitu tau kalo dia naksir sama orang lain, dan gak naksir kita lagi….rasanya…ploooooong…. horeeeeeeee……bebaaaaaassss….

Kemungkinan yang ketiga, kita lagi sahabatan. Karena dekat dan sering sharring, akhirnya muncul rasa suka pada diri kita terhadap sahabat kita itu. Sayangnya…..enggak begitu yang dirasakan sahabat kita. Buat dia, kita tetap sahabatan. Nah…selang beberapa waktu. Sahabat kita ini, ketemu dengan orang lain yang bikin dia jatuh cinta. Karena kita pengen sahabat kita bahagia, ya udah…namanya sahabat…kita ikhlaskan sahabat kita untuk orang yang ia cintai. Melaz lagiiiiiiii…..

Hehehe…
Just my imagination.
Bebas kok reading lovers mau mikir apa.
Yang jelas… kita bisa belajar dari banyak hal. Yang kita lihat. Kita alami. Kita rasakan. Kita dengar.
Dan dari situ…kita bisa serap banyak manfaat.

0 komentar:

Posting Komentar

Copyright 2009 Cipta Pradipta. All rights reserved.
Free WPThemes presented by Leather luggage, Las Vegas Travel coded by EZwpthemes.
Bloggerized by Miss Dothy